Cara Memasang Video Youtube Responsive pada Blog

Cara Memasang Video Youtube Responsive pada Blog

Cara Memasang Video Youtube Responsive pada Blog - Membuat sebuah postingan di dalam blog mengenai tutorial kadang kala membutuhkan video agar mudah dipahami oleh pengunjung. Video biasanya bisa diambil dari akun youtube yang mana situs tersebut merupakan salah satu website penyedia ruang untuk mengupload video secara gratis.

/* CSS for YouTube Resposive Video on Blogger*/
.post-body iframe{width:100%!important;}
@media screen and (max-width:960px){
.post-body iframe{max-height:90%}}
@media screen and (max-width:768px){
.post-body iframe{max-height:75%}}
@media screen and (max-width:600px){
.post-body iframe{max-height:60%}}
@media screen and (max-width:480px){
.post-body iframe{height:auto!important;max-height:auto!important}}

Masukkan kode di bawah ini di postingan dengan format HTML bukan Compose :

<center>
<div class="ResponsiveWrapper">
<iframe allowfullscreen="" frameborder="0" height="315" src="https://www.youtube.com/embed/63fOk5082M?rel=0" width="560"></iframe></div>
</center>

Kode yang berwarna merah tersebut ganti dengan link video Anda.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top